Ubah sudut pandang Kamu Ternyata Umroh itu sangat murah

Home / Page / Ubah sudut pandang Kamu Ternyata Umroh itu sangat murah

Share :

Ubah sudut pandang Kamu Ternyata Umroh itu sangat murah

Umroh adalah ibadah yang mulai dan pasti setiap muslim sangat ingin berangkat umroh. Disamping tempat yang mulia bisa melihat Kabah, umroh juga menyimpan rahasia besar yang kebanyakan orang jarang menyadarinya. Umroh adalah panggilan Allah, bukan karena kita mampu membayar biaya nya namun yang penting adalah keikhlasan dan kesungguhan untuk mencapainya. Banyak orang yang masih mengaggap bahwa biaya berangkat umroh itu sangat mahal, namun jika bisa merubah sudut pandang, maka ternyata itu sangatlah murah.

Mari kita bandingkan dengan Pahala yang akan di dapat ......

Rasulullah SAW bersabda, "Satu sholat di masjidku lebih utama dari empat sholat padanya, dan ia adalah tempat sholat yang baik. Dan hampir-hampir tiba masanya, seseorang memiliki tanah seukuran kekang kudanya (dalam riwayat lain: seperti busurnya) dari tempat itu terlihat Baitul Maqdis lebih baik baginya dari dunia seisinya."

baca juga : Ini Dia Keutamaan Istigfar Yang Bikin Kamu Senyum Senyum Sendiri

[HR Ibrahim bin Thahman dalam Kitab Musyikhah Ibnu Thahman, Ath-Thabrani dalam kitab Mu'jamul Ausath, dan Al-Hakim dalam kitab Al-Mustadrak, Al-Hakim berkata, "Ini adalah hadits yang shahih sanadnya, dan Al-Bukhari dan Muslim tidak mengeluarkannya. Adz-Dzahabi dan Al-Albani sepakat dengan beliau.]

Hadits tersebut menyebutkan bahwa sholat di Masjidil Haram bernilai lebih utama 100.000 kali lipat dibandingkan sholat di masjid lainnya. Sedangkan sholat di Masjid Nabawi bernilai 1.000 kali lipat dibandingkan masjid lainnya.

siroh plus kospe

Jka kita beranalogi, seseorang yang tengah menunaikan ibadah haji/umroh  dan melaksankan sholat lima waktu di Masjidil Haram selama 10 hari berturut-turut maka amalan ini sebanding dengan sholat sejuta kali per hari atau lebih dari 2777 tahun dibadingkan ibadah di negara asal seseorang tersebut.

 

Oleh karena itu, apabila mendapat kesempatan untuk berkunjung ke sana, sebaiknya memang tidak menyia-nyiakan waktu untuk tidak melaksanakan sholat walau hanya satu kali saja. Sebab, keutamaan yang diberikan dari Allah sangatlah besar. Manfaatkan kesemaptan beribadah di Masjidil Haram dengan sebaik baiknya agar pahala nya bisa terkonversi menjadi belipat ganda bahkan jauh melebihi perhitungan manusia.